Lebih Giat Lagi Menyampaikan Edukasi Guna Menumbuhkan Kesadaran Masyarakat, Ucap Danpos Tempilang

Tempilang Bangka Barat, viralperistiwa.com – Danpos Tempilang beserta Anggotanya Menghadiri undangan peserta Lokakarya Mini Lintas Sektor Tingkat Kecamatan Tempilang bertempat di Puskesmas Tempilang Dalam acara rapat tersebut membahas tentang, Mengevaluasi Standar Pelayanan Minimum.(SPM), Stunting, Masalah Kantin di Sekolah atau jajanan di Luar sekolah Baik masalah Gizi maupun keamanan makanan tersebut. Jum’at, (23/06/2023).

Diasela kegiatan Danpos Tempilang, Serma Sufri, S.H mengatakan “Untuk menumbuhkan kesadaran Masyarakat, Kita akan lebih giat lagi menyampaikan edukasi kepada warga tentang pentingnya melaksanakan Loka Karya, Lokakarya dapat di artikan yaitu sebagai Pertemuan antara para ahli (pakar) untuk membahas masalah atau mengajarkan kemampuan praktis atau yang bersangkutan dengan pelaksanaan dalam bidang keahliannya”. Ujarnya.

Adapun yang hadir dalam kegiatan tersebut. bapak Camat di wakili, Kepala Puskesmas di Wakili, Bapak Kades Tempilang, Perwakilan desa, Sekecamatan Tempilang, Perwakilan KPM Desa, Sekecamatan Tempilang, Perwakilan Guru dari, Sekolah,SD,SMP,SMA Sekecamatan Tempilang.

Pendim 0431/Bangka Barat

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *